Cara Membuat File Installer Setup .exe windows untuk bahasa
pemrograman, Delphi, vb.net, c# dan c++ dan lain-lain dengan inno setup
Hii sobat orkom kali ini saya akan membuat artikel cara
membuat file installer exe dengan aplikasi inno setup, nah untuk membuat
aplikasi installer ini kita butuh aplikasi source code nya saja dan nanti akan
di paket kan untuk di jadikan installer.
Dalam artikel ini akan kita bahas dengan tema, cara buat aplikasi exe, cara membuat file exe, cara membuat file installer seetup exe, cara buat setup exe, dan cara membuat file installer setup exe dengan inno setup.
Dalam artikel ini akan kita bahas dengan tema, cara buat aplikasi exe, cara membuat file exe, cara membuat file installer seetup exe, cara buat setup exe, dan cara membuat file installer setup exe dengan inno setup.
Bagi sobat orkom yang telah ngoding dan telah berhasil
membuat sebuah program atau aplikasi dan ingin membuat installer nya agar dapat
di jalankan ke computer lain, sobat dapat mengikuti langkah-langkah ini, sobat juga dapat menggunakan cara ini di berbagai bahasa pemrograman, baik itu vb.net, java,
c++, c# dan lain-lain.
Langsung saja ini artikel nya, anda dapat melihat gambar
untuk lebih jelasnya.
1. Anda download atau install dahulu aplikasi inno
setup compiler. Bagi agan yang belum meilikinya bisa download di sini.
Di atas adalah tampilan gambar saat anda pertama kali
membuka aplikasi inno setup, ada 2 piliha pada kotak New File, Create a new empty file, dan Cretae a new script file using
the Script Wizard. Pilih yang ke dua yaitu Create a new script file using
the script wizard
3. Setelah anda klik atau pilih Create a new script
file using the script wizard, klik tombol OK. Perhatikan gambar di bawah, tampilan
selanjutnya.
4. Klik Next, pada gambar di bawah kita isi 4 kotak,
antara lain :
-
Kotak Application Name. isi dengan nama
aplikasi kita
-
Kotak Application version. Ini ada versi
dari aplikasi kita
-
Kotak Applicatio publisher.saya isikan
jarnkom
-
Kotak Application website. Isikan dengan
website anda di sini saya isi dengan jarnkom.blogspot.com, boleh di kosongkan.
Klik
tombol Next.
5.
Pada gambar di atas kita akan mengisikan kota Browse . dengan aplikasi .exe yang telah kita buat dengan source code tersebut semisal saya menggunakan IDE Dev-C++, yang telah di compile.
6.
pada gambar di atas kita kllik Next, kotak di atas adalah anda bisa cetang kotak Allow user to create desktop shortcut.
7.
gambar di atas ini adalah kotak Information seputar applikasi kita nanti. anda bisa klik tombol Next.
8.
Dan ini adalaha pemilihan bahasa untuk installasi aplikasi.
9.
isikan kotak Compiler output file name. dengan nama file setelahj di compile nanti. dan pastikan isi 3 kotak tersebut sepreti pada keterangannya.
10.
Centang Yes, dan lanjutkan klik tombol Next
11.
klik Finish, dan klik tombol Yes 2 kali. lalu pilih folder untuk menyimpan file *.iss perhatikan gamabr di bawah
12.
setelah anda isi filename dengan nama untuk file *.iss maka anda klik save untuk selanjtunya
13.
klik tombol yang di lingkar merah untuk melakukan compile, dan tunggu sampai selesai. pada gambar di bawah, aplikasi telah di selesai di compile dan telah jadi setup.exe
14.
selesai sampai di sini anda telah membuat aplikasi .exe dengan mempaket kan nya
Oke sekian dari saya jika merasa ada kurang paham atau masih bingun anda dapat menulis di kolom komentar.
maafatas jika ada kesalah dari postingan saya.
@
Tagged @ Bahasa Pemrograman
1 komentar - Skip ke Kotak Komentar
Bagus keren
https://line.me/R/ti/p/%40mno1185e
Instagram.com/programming.ku
Post a Comment - Kembali ke Konten
Note: Only a member of this blog may post a comment.